Deskripsi
Sirih/pinang atau buah dari pohon pinang berwarna coklat kemerahan dan mengandung alkaloid dan proanthocyanin yang termasuk dalam golongan flavonoid. Artinya, pinang mengandung efek antibakteri dan antivirus. Oleh karena itu, bijinya sering digunakan dalam ramuan tradisional untuk mengobati disentri, diare berdarah, dan kudis.
Ulasan
Belum ada ulasan.